- 3 buah kuning telur ayam
- 50 gram susu bubuk
- 100 gram gula pasir
- 75 gram mentega
- 2 sendok teh ragi instan
- 225 ml air hangat
- Minyak
- Butter secukupnya Cara Membuat: 1. Campurkan semua bahan lalu aduk menggunakan mixer hingga rata dan kalis (kurang lebih 10 menit)
2. Diamkan adonan donat selama 30-45 menit hingga adonan mengembang
3. Setelah mengembang, kempeskan adonan. Giling adonan hingga setebal 1 cm lalu cetak menggunakan cetakan donat.
4. Goreng donat dengan api sedang dalam minyak yang dicampur 1 sendok makan butter. Tunggu hingga donat kuning keemasan, angkat. Anda bisa menaburkan gula halus atau mesis sesuai selera. Nah, donat kampung yang empuk dan menggoda bisa Anda nikmati setiap saat. Selamat mencoba, Ladies Baca Juga : Resep Donat Pisang Super Lezat
0 Response to "Resep Donat Kampung Nikmat"